No image available for this title

Text

Program KB Tak Adil. Jangan Hanya BUat Perempuan, Laki-laki Juga Dong, Kata Kepala BKKBN Kepri



Kepala Perwakilan Badan Koordinasi Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Provinsi Kepri, Uliantina Meity di Bintan, menyatakan, program keluarga berencana (KB) kurang adil.

Alasannya kata dia, hanya berlaku buat kalangan wanita.
Padahal program tersebut ditujukan buat laki laki.
KB juga dianjurkan diimplementasikan juga kalangan suami.

Contohnya dalam pemakaian alat kontrasepsi sepeserti kondom saat berhubungan suami istri.
Kepala Badan Pemberdayaan Masyarakat, Perempuan dan Keluarga Berencana (BPMPKB) Bintan Kartini mengatakan, di Bintan perbandingan pengguna alat kontrasepsi antara suami dan istri masih banyak yang timpang."Baru 16 suami yang menggunakannya. Sementara yang istri, sudah 40-an yang pakai. Ini kan tidak sebanding,"kata Kartini


Ketersediaan

Tidak ada salinan data


Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
Lain-Lain:Program KB
Penerbit batam tribunnews com : BINTAN.,
Deskripsi Fisik
-
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
-
Klasifikasi
-
Tipe Isi
-

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain


Lampiran Berkas



Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this